Lolos 20 Besar Mangupura Awards, Desa Mengwi Diverifikasi ke Lapangan oleh Tim Juri
04 September 2024
KIM Desa Mengwi
Dibaca 159 Kali

Rabu, 4 September 2024 Tim juri mangupura awards sejumlah 8 orang dan 9 pendamping lakukan verifikasi faktual ke desa mengwi. Setelah tahap presentasi desa mengwi lolos 20 besar. Pemerintah desa sangat antusias dan bersemangat mengikuti ajang ini.